Bagaimana dengan EMIS Online Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019? Inilah Penampakannya

Bagaimana dengan EMIS Online Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019?  Inilah Penampakannya


Pendataan EMIS online tinggal menghitung hari lagi untuk pengerjaan Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019. Kita para Operator Madrasah tentunya (sedikit) penasaran seperti apa gambaran "wajah" EMIS online Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019 nantinya, masih "imut-imut menggemaskan" seperti semester dan tahun pelajaran sebelumnya kah?...jhahahah.

Maka sesuai "janjinya" Pendataan dan Pemutakhiran EMIS pada Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019 rencananya akan ada pengembangan dengan adanya evaluasi secara bertahap terutama dalam hal mempermudah dan meringankan pengerjaannya.

Berikut pengembangan EMIS Tahun Pelajaran 2018/2019:

  1. Pengembangan
  2. Evaluasi
  3. Penyederhanaan Sarana dan Prasarana (Sarpras)
  4. Penyederhanaan Menu Siswa - Tahun Lalu
  5. Jadwal belajar mengajar
  6. Dashbord Kabupaten/Kota dan Kantor Wilayah (Kanwil)
  7. Penambahan menu Upload Excel bagi Siswa Baru






Demikian rencana Penampakan EMIS Online Semester 1 Tahun Pelajaran 2018/2019. Mudah-mudahan saja hal tersebut terealisasikan. Amin.

Untuk lebih lanjutnya silahkan unduh file EVALUASI DAN PENGEMBANGAN EMIS APLIKASI EMIS di bawah ini

   

Next Post Previous Post